Sistem sirkulasi atau Peredaran Darah pada Manusia

Ruang Belajar Sains - selamat datang ke blog saya ini sobat, terimakasih atas kesetiaanya mengunjungi blog ini. pada topik yang diupload sebelumnya telah membahas tentang sistem ekskresi pada manusia, bagi yang belum baca silahkan baca DISINI. bagi yang sudah membaca langsung saja kita membahas sistem sirkulasi pada manusia. 

Sistem Sirkulasi / Sistem Peredaran Darah
ada beberapa organ yang terlibat dalam sistem sirkulasi antara lain: Organ tersebut adalah .

  1. Jantung (cor)
  2. Pembuluh (vasa) darah:
  3. Vasa sanguinea (pembuluh darah): arteri, vena, kapiler
  4. Vasa lymphatica (pembuluh limfe)

Sistem sirkulasi dibedakan:
Sirkulasi besar (sistemik) => mensuplai darah ke seluruh tubuh
Sirkulasi kecil (pulmonal) => pertukaran gas

Sirkulasi khusus
Sirkulasi pulmonal
Sirkulasi koroner:
a. Coronaria => kapiler jantung => vena-vena kecil => atrium dextrum
Sirkulasi serebral:
Konstan => autoregulasi
Sirkulasi portal:
Vena => mengalirkan darah dari saluran cerna

Fungsi sirkulasi
Topographi: mediastinum
Ukuran: sebesar kepalan tinju (pada individu normal)
Bagian:
Basis
Apex => ictus cordis (linea medioclavicularis kiri, SIC V)
Pembungkus jantung: pericardium

Baca Juga :

Cor / Jantung
Lapisan dinding jantung:

  • Endocardium
  • Myocardium
  • Epicardium 
  • Ruangan/rongga:
  • atrium dextrum
  • ventriculus dexter
  • atrium sinistrum
  • ventriculus sinister

Lubang/pintu jantung terdiri atas :

  • Ostium atrioventriculare:
  • Ostium atrioventriculare dexter
  • Ostium atrioventriculare sinister
  • Ostium aorta
  • Ostium trunci pulmonalis

Katup/valva jantung terdiri atas :

  • Valvula atrioventricularis:
  • Valvula atrioventricularis dexter (valvula tricuspidalis)
  • Valvula atrioventricularis sinister (valvula bicuspidalis/mitralis)
  • Valvula semilunaris:
  • Valvula semilunaris pulmonalis
  • Valvula semilunaris aortae

Ventriculus Dexter:

  • Chorda tendineae – m. papillaris
  • Aulmonalis => pulmo
  • ostium trunci pulmonalis
  • valva trunci pulmonalis

Atrium Sinistrum:

  • Muara dari vv. Pulmonales
  • Auricula sinistra

Ventriculus Sinister:

  • Chordae tendinea – m. papillaris
  • Aorta  
  • ostium aorta
  • valva semilunaris aortae

Vascularisasi Cor
Arteri:

  • a. coronaria cordis dextra
  • a. coronaria cordis sinistra
  • arteri terminalis: sumbatan  infark myocard

Inervasi 
Simpatis:

  •  heart rate
  •  stroke volume
  •  kontraktilitas myocard
  • Dilatasi a. coronaria

Parasimpatis:

  • heart rate
  • stroke volume
  • kontraktilitas myocard
  • Konstriksi a. coronaria

Bunyi jantung
Bunyi jantung I:

  • Kontraksi otot atrium dan ventriculus
  • Bergetarnya cuspis ketika menutup
  • Bergetarnya chorda tendinea

Bunyi jantung II:

  • Bergetarnya valvula semilunaris ketika menutup

Aliran darah jantung
Darah vena => v.cava superior, v. cava inferior => atrium dextrum => ostium atrioventriculare dextra => ventriculus dexter => ostium trunci pulmonalis => arteri/truncus pulmonalis => pulmo (oksigenasi) => vena pulmonalis => atrium sinister => ostium atrioventriculare sinister => ventriculus sinister => ostium aorta => aorta => seluruh tubuh

Demikain pembahasan mengenai sistem peredaran darah pada manusia, semoga bermanfaat. jangan lupa ikuti blog ini untuk mendapatkan upadte artikel terbaru. Selamat Belajar, semangat belajar salam sukses untuk kita semua. 


0 komentar